Main Article Content

Joko Santoso

Abstract

Sulitnya sebuah aplikasi digunakan dapat diatasi dengan melakukan evaluasi terhadap usability, aksesibilitas, dan efektivitasnya.Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengujian usability terhadap aplikasi Media Pembelajaran Kamus Kolok Bengkala Berbasis Android.Aplikasi yang dikembangkan dengan Unity3D berisi kosakata-kosakata bahasa isyarat kolok Bengkala yang diperagakan oleh sebuah objek 3D.Kinerja task diukur menggunakan pengujian Post-Task Study dengan metode Single Ease Question (SEQ). Kinerja usability diukur menggunakan pengujian post study dengan metode System Usability Scale (SUS). Hasil pengujian menunjukkan bahwa desain yang dibuat memiliki tingkat akseptabilitas yang tinggi.

Article Details

How to Cite
Santoso, J. (2018). Usability User Interface dan User Experience Media Pembelajaran Kamus Kolok Bengkala Berbasis Android. Jurnal Sistem Dan Informatika (JSI), 12(2), 174-181. Retrieved from https://jsi.stikom-bali.ac.id/index.php/jsi/article/view/178
Section
Articles
Indexed and Journal List Title by: